PENGELOLAAN LIMBAH MEDIS PADAT DI RUMAH SAKIT RESTU IBU KOTA BALIKPAPAN

Authors

  • Bambang Sutedi Universitas Balikpapan
  • Widya Mulya Universitas Balikpapan
  • Iin Pratamasari Universitas Balikpapan

DOI:

https://doi.org/10.36277/identifikasi.v10i1.340

Keywords:

Pengelolaan Limbah, Limbah Medis

Abstract

Pengelolaan limbah medis padat rumah sakit sangat penting dilakukan untuk menjaga kebersihan dan kesehatan lingkungan sekitar. Limbah medis padat adalah limbah yang berasal dari sisa kegiatan medis berupa benda padat diantaranya terdapat limbah infeksius, limbah patologi, Limbah farmasi, dan lainnya. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif, yaitu penelitian yang mendeskripsikan suatu fenomena yang terjadi saat penelitian. Dengan menggunakan pendekatan evaluatif berdasarkan hasil observasi serta wawancara yang dilaksanakan peneliti di Rumah sakit restu ibu, diperoleh hasil bahwa dalam penilaian kesesuaian kegiatan penyimpanan limbah medis padat yang mengarah pada Peraturan Pemerintah Republik Indonesia nomor 22 Tahun 2021 mengenai pelaksanaan Perlindungan serta Pengelolaan. Berlandaskan hasil observasi serta wawancara kedua narasumber yang dilakukan oleh peneliti terdapat satu poin ketidak sesuaian penerapan pengangkutan Limbah yaitu pada Peraturan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Nomor 22 Tahun 2022 Pengelolaan Limbah medis padat didapati bahwa terdapat satu poin tidak sesuai yaitu tidak menggunakan apd lengkap pengangkutan limbah medis padat. Namun pada keadaan sesungguhnya di lapangan petugas kebersihan ada yang belum menggunakan APD lengkap seperti Coverall lengkap. Berdasarkan research di Restu Ibu Balikpapan untuk observasi pada aktivitas penyimpanan serta pengangkutan berdasarkan peraturan pemerintah NO. 22 tahun 2021 berlandaskan rumusan masalah yaitu menemukan nilai efektivitas kesesuaian penyimpanan dan pengangkutan sebagai berikut: penyimpanan, sebagaimana penyimpanan memenuhi syarat undang undang peraturan pemerintah No.22 tahun 2021 di kategorikan sangat baik dengan kesesuaian poin 100% dan pengangkutan, sebagaimana pengangkutan menurut undang undang peraturan pemerintah No.22 tahun 2021 dapat dikategorikan baik atas hasil penilaian dengan persentase 87,46.

References

Caniago, A. R. H., Rusba, K., Noeryanto, N., Mulya, W., & Pratamasari, I. (2023). Efektivitas Pengawasan Pengelolaan Limbah Cair Industri Di Dinas Lingkungan Hidup Kota Balikpapan. Identifikasi, 9(2), 788-796.

G. M., Batara, A. S., Rahman, R., Andi Nurlinda, & Alfina Baharuddin. (2021). Pengelolaan Limbah Medis Padat di Rumah Sakit Kota Tobelo. Window of Public Health Journal, 2(3),1276–1284. Arisma, N. (2021).

Ismayanti, A., Amelia, A. R., & Rusydi, A. R. (2020). Pengelolaan Limbah Medis Padat Di Rumah Sakit Umum Daerah Mamuju Provinsi Sulawesi Barat. Window of Health :Jurnal Kesehatan, 3(1), 73–85. https://doi.org/10.33368/woh.v0i0.25515(2), 85–91.

Mulya, W., Zainul, L. M., & Alifah, R. N. (2021). Kajian Penggunaan Jembatan Penyeberangan Orang Terhadap Keselamatan Pejalan Kaki Di Kota Balikpapan. Identifikasi, 7(2), 513-521.

Mulya, W., & Fahrizal, M. S. (2019). Tanggap Darurat Medis (Code Blue) Studi Kasus Pada Rumah Sakit Umum Daerah Abdul Wahab Sjahranie Di Samarinda. Identifikasi, 5(2), 93-103.

Mulya, W. M. (2019). PAPARAN Hidrogen Sulfida Di Lingkungan Kerja Studi Kasus Pada Pekerja PT. Pertamina Hulu Mahakam. Identifikasi, 5(1), 68-78.

Noeryanto, N., Siboro, I., & Widodo, A. S. (2021). Analisis Resiko Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Dengan Menggunakan Risk Assessment Pada Dock System Airbags Di PT. Meranti Nusa Bahari Balikpapan. Identifikasi, 7(2), 492-498.

Riki, R., Rusba, K., Setyawati, N. F., & Wahyuni, S. (2023). Pengetahuan Mahasiswa K3 Semester 8 Terhadap Perilaku Keamanan Pangan Di Kehidupan Sehari-Hari. Identifikasi, 9(2), 852-857.

Rosyiid, M. H. A., Rusba, K., Pongky, P., & Swandito, A. (2023). Program Inspeksi Dalam Pencapaian Budaya Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Di PT Hexindo Adiperkasa Tbk Balikpapan. Identifikasi, 9(2), 828-836.

Rusba, K., Zain, A., Siboro, I., & Sanjaya, R. (2023). Efektivitas Penerapan Izin Kerja Khusus Ruang Terbatas Pada Pengelasan Tanki Utama Fuel Truck Di PT. Manggala Usaha Manunggal Kutai Timur. Identifikasi, 9(1), 739-747.

Downloads

Published

2024-05-31

How to Cite

Sutedi, B., Mulya, W. ., & Pratamasari, I. (2024). PENGELOLAAN LIMBAH MEDIS PADAT DI RUMAH SAKIT RESTU IBU KOTA BALIKPAPAN. IDENTIFIKASI, 10(1), 175–180. https://doi.org/10.36277/identifikasi.v10i1.340

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.