EFEKTIVITAS PELAKSANAAN SAFETY TALK UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN OPERATOR DALAM ASPEK K3 DI PT GITINA JAYA TRANS
DOI:
https://doi.org/10.36277/identifikasi.v10i1.348Keywords:
Efektivitas, Kecelakaan Kerja, Safety TalkAbstract
Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh safety talk dalam meningkatkan pemahaman K3 operator truk tronton dan trailer di PT Gitina Jaya Trans, yang diharapkan dapat menjamin keselamatan pekerja mereka, karena kecelakaan kerja merupakan kejadian di tempat kerja yang tidak diinginkan dan tidak terduga yang dapat menyebabkan kerugian fisik, materil, atau kematian. Penyebabnya meliputi perilaku kerja tidak aman, kondisi kerja tidak aman, dan faktor di luar kendali manusia. Untuk meminimalisirnya, diperlukan upaya seperti komunikasi K3, salah satunya melalui safety talk. Safety talk meningkatkan kesadaran pekerja tentang keselamatan kerja dengan menyampaikan materi K3 sebelum mulai bekerja. Kurangnya safety talk dapat meningkatkan risiko kecelakaan kerja karena kurangnya pemahaman tentang keselamatan. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan wawancara dan kuesioner checklist untuk data primer, serta data sekunder dari perusahaan dan literatur terkait. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan safety talk di PT Gitina Jaya Trans sangat efektif dengan rata-rata efektivitas 91,79%, menunjukkan bahwa pelaksanaan safety talk sudah baik dan efektif.
References
Aceng Abdul Wahid. (2020). Analisis Metode Waterfall Untuk Pengembangan Sistem Informasi. Jurnal Ilmu-Ilmu Informatika Dan Manajemen STMIK, (November), 1–5.
Bilqis, K., Sultan, M., & Ramdan, I. M. (2021). Hubungan antara Budaya Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) dengan Perilaku Tidak Aman Pekerja Konstruksi di PT. X Kabupaten Kutai Kartanegara. Jurnal Kesehatan Masyarakat Mulawarman (JKMM), 3(1), 19. https:/doi.org/10.3872/jkm.vi1.6 271
Darmawan, A., Sukandar, I., & Sulistiana, O. (2021). Hubungan Kelengkapan Alat Pelindung Diri, Lama Pembagian Waktu Kerja, dan Pemahaman Pekerja Tentang Briefing dengan Kecelakaan Kerja di Pabrik Kelapa Sawit PT. Bukit Barisan Indah Prima Jambi. Jmj, 2(1), 18–26.
Darwis, A. M., Noviponiharwani, Latief, A. W. L., Ramadhani, M., & Nirwana, A. (2020). Kejadian Kecelakaan Kerja di Industri Percetakan Kota Makassar. Jurnal Kesehatan Masyarakat Maritim, 3(2), 155–163.
Fadila, R. N., Lutfiani, E. A., R, I. S., Veronika, N., Rachmanto, D., & Arfinanti, N. (2020). Efektivitas pengelolaan sumber daya sekolah dalam meningkatkan mutu pendidikan. Jurnal Akuntabilitas Manajemen Pendidikan, 8(1), 81–88. https://doi.org/10.21831/ jamp.v8i1.28997
Giananta, P., Hutabarat, J., & Soemanto. (2020). Analisa Potensi Bahaya Dan Perbaikan Sistem Keselamatan dan Kesehatan Kerja Menggunakan Metode HIRARC Di PT. Boma Bisma Indra. Jurnal Valtech (Jurnal Mahasiswa Teknik Industri), 3(2), 106–110.
Gumelar, F., & Ardyanto, D. (2018). Hubungan Kepatuhan dan Pengetahuan Tentang APD dengan Safety talk di Unit Maintenance PT. Holcim Indonesia Tbk. Jph Recode, 1(2), 61–69.
Handari, S. R. T., & Qolbi, M. S. (2019). Faktor-Faktor Kejadian Kecelakaan Kerja pada Pekerja, 556, 90–98.
Hasibuan, N. A. (2019). Efektivitas Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TAI (Team-Assisted Individualization) Terhadap kemampuan Komunikasi Matematika Siswa di SMP Negeri 3 Padangsidimpuan. Mathematic Education Journal)MathEdu, 2(1), 33–41. Retrieved from http://journal.ipts.ac .id/index.php/
Imron, I. (2019). Analisa Pengaruh Kualitas Produk Terhadap Kepuasan Konsumen Menggunakan Metode Kuantitatif Pada CV. Meubele Berkah Tangerang. Indonesian Journal on Software Engineering (IJSE), 5(1), 19–28. https:// doi.org/10.31294/ijse.v5i1.5861
Irmawan, I. K. I. (2018). Efektivitas Program Safety Talk Sebagai Upaya Meningkatkan Kepatuhan Penggunaan Alat Pelindung Diri (Apd) Di Lingkungan Industri. Jurnal Kesehatan Masyarakat Airlangga, 6(1), 1–8. Retrieved from http://journals. sagepub.com/doi/10.1177/1120700020921110%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.reuma.2018.06.001%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.arth.2018.03.044%0Ahttps://reader.elsevier.com/reader/sd/pii/S1063458420300078?token=C039B8B13922A2079230DC9AF11A333E295FCD8
Julinda. (2022). Efektivitas Safety talk Terhadap Perilaku Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Pada Proyek Pembangunan Bendung D.I Gilireng Kabupaten Wajo. Ocuuputional Health and Safety, 22(1), 40–41.
Kemenaker RI. (2022). Profil Keselamatan dan Kesehatan Kerja Nasional Indonesia Tahun 2022.
Mamuaja, J., Kawatu, F. S., & Kambey, A. (2021). Efektivitas Pengelolaan Alokasi Dana Desa. Jurnal Akuntansi Manado (JAIM), 7(1), 249–258. https://doi.org/ 10.53682/jaim.v2i2.1221
Mardiyanti, A. N. S., Wahyuni, A., & Rahim, M. R. (2021). Faktor Yang Berhubungan Dengan Unsafe Acts Pada Proyek Transmisi Sutt 150 Kv Matopas. Hasanuddin Journal of Public Health, 2(1), 1–10. https://doi.org/10.30597/hjp h.v2i1.12433
Marsellyandi. (2020). Evaluasi Standar Pemantauan K3 Pada Pt Angkasa Pura I Di Balikpapan.
Muliawan, J., Yudisthira, A., Chandra, H. P., & Ratnawidjaja, S. (2018). Analisa Penyebab, Dampak, Pencegahan dan Penanganan Korban Kecelakaan Kerja di Proyek Konstruksi. Jurnal Dimensi Pratama Teknik Sipil, 7(2), 136–143. Retrieved from http://publication.petra. ac.id/index.php/teknik-sipil/article/view/7697
Nosary, I. P., & Adiati, R. P. (2021). Efektivitas Program Safety Talk Sebagai Upaya Meningkatkan Kepatuhan Penggunaan Alat Pelindung Diri (Apd) Di Lingkungan Industri, 1(1), 756–767.
Parashakti, R. D., & Putriawati. (2020). Pengaruh Keselamatan Dan Kesehatan Kerja (K3), Lingkungan Kerja Dan Beban Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 1(3), 290–304. https://doi.org/ 10.31933/jimt.v1i3.113
Prayogi, A. (2021). Pendekatan Kualitatif dalam Ilmu Sejarah: Sebuah Telaah Konseptual. Historia Madania: Jurnal Ilmu Sejarah, 5(2), 240–254. https://doi. org/10.15575/hm.v5i2.15050
Rarindo, H., Bagus, D., & Satata, M. (2021). Perilaku Keselamatan Kerja sebagai Moderator Hubungan antara Motivasi dan Kepuasan Kerja pada Pekerja Konstruksi The Occupational Safety Behavior as a Moderator of the Relationship between Motivation and Job Satisfaction in Construction Workers. Jurnal Psikologi Teori Dan Terapan, 12(1), 52–63. Retrieved from https://doi.org/10.6740/jpt.v12n1.p52-63
Risana, N. E., Mahmud, N. U., & Nurlinda, A. (2022). Penggunaan Alat Pelindung Diri Dengan Tindakan Tidak Aman Pada Tenaga Medis Selama Pandemi Covid-19. Window of Public Health Journal, 3(1), 2003.
Romy Ananda Muslim, & Feri Harianto. (2021). Efek Safety talk Terhadap Perilaku K3 Di Proyek Apartemen Grand Dharmahusada Lagoon Surabaya. Paduraksa: Jurnal Teknik Sipil Universitas Warmadewa, 10 (1), 99–111.https://doi.org/10.22225/pd.10.1.2525.99-111
Sahrul. (2018). Konsep Hukum Jenis Pekerjaan Kegiatan Penunjang Pada Penyerahan Sebagian Pelaksanaan Pekerjaan Kepada Perusahaan Pemborong. Badamai Law Journal, 3(2), 353.https://doi.org/10.32801/damai.v3i2. 9244
Sirait, E. F. (2020). Penerapan Safety talk Dan Kejadian Kecelakaan Kerja PT Perkebunan Nusantara III Rambutan Tebing Tinggi. Jurnal Saintis, 19(02), 61.https://doi.org/10.25299/saintis.2019.vol19(02).3741
Syafrial, H., & Ardiansyah, A. (2020). Prosedur Keselamatan Dan Kesehatan Kerja (K3) Pada PT. Satunol Mikrosistem Jakarta. Abiwara : Jurnal Vokasi Administrasi Bisnis, 1(2), 60–70. https://doi.org/10.31334/biwara.v1i2.794
Tambunan, H. N., . N., & Sadalia, I. (2021). Analysis of Knowledge, Implementation and Monitoring of K3 on Occupational Health and Safety Management System (SMK3) at Pt. Mujur Lestari Labuhan Batu Selatan. International Journal of Research and Review, 8(12), 404–410. https://doi.org/10.52403/ijrr.20211249
V.A.R.Barao, R.C.Coata, J.A.Shibli, M.Bertolini, & J.G.S.Souza. (2022). Efektivitas Para Pelaku Ekonomi Dalam Menunjang Pertumbuhan Ekonomi Indonesia. Braz Dent J., 33(1), 1–12.
Wahyudin. (2017). Metode Penelitian Kualitatif Studi Pustaka dan Studi Lapangan.Pre-Print Digital Library UIN Sunan Gunung Djati Bandung, 6(1), 1–6.
Yuliandi, C. D., & Ahman, E. (2019). Penerapan Keselamatan Dan Kesehatan Kerja (K3) Di Lingkungan Kerja Balai Inseminasi Buatan (Bib) Lembang. Jurnal Manajerial, 18(2), 98–109. https://doi.org/10.17509/manajerial. v18i2.18761
Yulianti, W. (2021). Gambaran Efektivitas Penerapan Safety talk Terhadap Sopir Truk Tronton Di Terminal Petikemas PT Pelindo IV Makassar Skripsi.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 IDENTIFIKASI
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.